Sekda Memimpin Rapat Koordinasi Persiapan Pelaksanaan Kampung Tangguh

Sebarkan Berita

 

TangKab-Focusflash.Id- Kunjungan Bpk Sekda Kab Tangerang Drs H Moch. Maesal Rasyid M.Si, bersama PJU kab Tangerang, di dampingi Kapolres Tangsel AKBP Dr. Iman Imanuddin SH, S.I.K, MH bersama PJU Polres Tangsel di Kampung Tangguh Jaya Polsek kelapa dua.Selasa, 02 -2-2021

Kegiatan dihadiri oleh :
1. Drs. H. Moch. Maesal Rasyid, M.Si
(Sekda Kab Tangerang)
2. Ibu Prima Saras Puspa, SH., MM.
(Camat Kelapa Dua)
3. AKBP Dr. Iman Imanuddin, S.H, S.I.K, M.H
(Kapolres Tangerang Selatan)
4. AKP Muharram Wibisono Adi. P, S.H, S.I.K, M.H
(Kapolsek Kelapa Dua)
5. PJU Polres Tangsel dan PJU Polsek Kelapa Dua
6. bapak Ahmad Taufik (Kadis LHK)
7. Bapak Zainudin (Kadis Perikanan)
8. Ibu Desiriana Dinardianti (Kadis Kesehatan)
9. bapak Nono Sudarno (Kadis DPMPTSP)
10. Bapak Soma Atmaja (Kabapenda)
11. bapak Fachrul Rozi (Kasat Pol PP)
12. bapak Dadang Heriyanto (Kasi Ops Satpol PP)
13. Bapak Sukri (Kepala Bidang Lalu Lintas)
14. Bapak Bambang (Ketua RW 10)
15. Tim satgas Covid 19 Kec. Kelapa Dua
16. Pengurus Kampung Tangguh Jaya

Kapolres tangsel AKBP Dr. Iman Imanuddin  S,H, S.I.K, M.Hmengutarakan
1. Hasil penilaiaan KTJ Polsek kedu, merupakan KTJ paling Baik.
2. Rencana giat Bpk Kapolri Akan meresmikan Kp Tangguh jaya secara Nasional yg berada di PMJ wilayah Kab Tangerang
3. Agar pintu masuk KTJ disiapkan petugas, untuk mengecek masyarakat yg akan masuk, dan kemudian di Cek menggunakan alat cek Suhu Termogan.
4. Keberhasilan KTJ di Rw 10 kelurahan bojong nangka, dari yang merupakan zona merah dan sekarang sudah zona Hijau , dapat kita lakukan di Rw Lainya.
5. Harapan kita semua kita bisa menekan angka penyebaran covid 19.
6. Ketua Rw, Rt serta masyarakat, harus saling mengingatkan terkait Covid 19

Sekda Memimpin Rapat Koordinasi Persiapan Pelaksanaan Kampung Tangguh

Sekda Kab Tangerang , H. Moch. Maesal Rasyid, M.Si menuturkan dalam rapat
1. Rencana Bpk Kapolri Akan mengecek Kp Tangguh Pada Hari Kamis Tgl 4 Januari 2021.
2. Terima kasih kepada 3 Pilar kec kedu yang telah berupaya menekan penyebaran Covid 19.
3. Pendirian KTJ merupakan kepetingan kita bersama (Untuk masyarakat yang membutuhkan) bukan untuk kepentingan perorangan.
4. Segala aspek 5 Tangguh agar dipersipkan.
5. 5 aspek : Tangguh Sosial ekomi, Tangguh edukasi, Tangguh Informasi, Tangguh Kesehatan, Tangguh Media komunikasi
6. Rabu bapak Bupati bersama Tim, Dandim akan mengecek KTJ Polsek kedu.
7. Tangguh media komunikasi / Taman baca : Buku serta Wifi Agar terpasang karena untuk kebutuhan masyarkat.
8. Tangguh kesehatan : kepala dinkes agar di cek serta kebutuhan apa saja yg harus disiapkan.
9. Tangguh keamanan : petugas yang berjaga di pintu depan sudah harus di buatkan jadwal berjaga.
10. Tangguh Informasi : Pemasangan Spanduk – Spanduk agar di perbanyak
11. Rencana Rabu akan dilaksanakan giat gerbak masker bersama Bpk bupati Kab Tangerang.
12. Kepala dinkes bantu Alat – alat kesehatan, di Kp Tangguh jaya.
13.Kegiatan Rapid Test / Swab Test agar kord dengan puskes untuk dilaksanakan setiap harinya guna menekan penyebaran covid 19.
14. Sosialisakan kegiatan Vaksinasi kepada masyarakat.

adapun Persiapan yang dilaksanakan guna menyamput kedatang KAPOLRI Tangerang Banten dalam hal ini Wilayah Kel Bonag Kelapa Dua dengan secara terbaik dan Profesional.

Hankki/Team

red-focusflash

dukung informasi ter-update